Martabak Manis a.k.a Terang Bulan. Habis makan tadi msh kepengen makan martabak. Teringat martabak versi gulung dan blm pnh coba, lgs deh ke @martabakyurich, pas lagi dibuat bbrp jenis. Martabak manis teflon. sy yakin semuanya pasti bisa coba dirumah.😊.
Cara membuat martabak manis terang bulan ala rumahan cukup mudah dengan bahan yang sederhana pastinya. Tuang adonan ke dalam panggangan (saya pakai panggangan terang bulan mini), lalu tekan adonan dalam panggangan dengan punggung sendok hingga terbentuk pinggiran tipis di sisi pinggirnya. Resep Martabak Manis - Martabak manis merupakan salah satu makanan kudapan populer di Indonesia. Kamu dapat harus Martabak Manis a.k.a Terang Bulan menggunakan 17 bahan dan 6 Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu.
Bahan-Bahan Martabak Manis a.k.a Terang Bulan
- Siapkan , => Bahan adonan :.
- Siapkan 250 gr , terigu.
- Siapkan 2 butir , telur.
- Siapkan 4 sdm , gula pasir.
- Siapkan 1 sdm , susu bubuk dancow.
- Siapkan 1/2 sdt , garam.
- Siapkan 1/4 sdt , vanila bubuk (boleh di tambah).
- Siapkan 300 ml , air.
- Siapkan , => Bahan lain :.
- Siapkan 1 sdt , baking powder double acting (saya 1/2 sdt).
- Siapkan 1/2 sdt , soda kue (saya 1/4).
- Siapkan 3 sdm , air.
- Siapkan , = > olesan + topping.
- Siapkan 100 gr , margarin mix butter (margarin aja boleh).
- Siapkan 100 gr , kacang cincang.
- Siapkan 100 gr , meses (boleh keju).
- Siapkan 2-3 saccet , SKM.
Martabak manis ini dibeberapa daerah disebut terang bulan. Makanan yang pada awanya dijajakan dipinggir jalan, kini menjadi satu kudapan yang menawarkan berbagai variasi dan. Martabak Manis adalah jajanan yang sering kita jumpai di gerobak-gerobak pinggir jalan dan senantiasa ramai apabila waktu malam hari dalam bentuk gerobak franchise. Martabak Manis alias Terang Bulan dari Bandung dapat dibuat sendiri menggunakan resep berikut ini.
Cara pembuatan Martabak Manis a.k.a Terang Bulan
- Campur semua bahan adonan.. Asuk hingga licin pakai wisk.. Lalu plok plok menggunakan centong nasi hingga kalis.. (cirinya jika adonan di angkat dan di tuang tidak putus).. Masukan baking powder.. Diamkan 1-3 jam.. Setelah adonan istirahat, cairkan soda kue bersama dengan air.. Tuang ke adonan aduk lagi di keplok" santai sambil nunggu panasin teflon denga api kecil hingga teflonnya panas...
- Tuang 1/2 adonan.. Lalu puter pakai punggung centong.. Biar dapet pinggiran yg crispy.. Apinya agak di besarin dahulu.. Tunggu adonan sampai keluar gelembung".. Kalo gelembungnya udah sampai ke tengah kecilkan api.. Taburi gula lalu tutup masak hingga matang.
- Kalau udah matang angkat pindah ke piring/ talenan bersih.. Panas"olesi margarin mix butter.. Tips dr saya (kalau mau meses lumer langsung taburin, kalau mau meses utuh g blepotan setelah di oles margarin tutup martabak biarkan hingga suhunya turun baru beri toping).. Setelah di topping potong tengah bagian, lipat oles kulitnya dengan margarin...
- Potong" siap sajikan (saking lenturnya kulit gampang baget mau di roll..).
- Ini percobaan pertama kurang good seratnya.. Tapi endul pisan...
- Note : plis jangan suka nyomot foto apalagi beserta resepnya lalu di akuin karya orang lain.. Itu bikin qt males banget mau sharing. Tolong hargai para pengkarya seni di dunia kuliner.. Kami jg pakai modal dan tenaga untuk sekedar mendapatkan foto dari hasil tersebut jadi jangan se enaknya main comot" ya ☺️.. Lebih bijak untuk me recook seperti apapun hasilnya, selain menambah pengalaman jg bisa makin pinter di dapur😙 dan bangga dengan karya qt sendiri.
Jika ditanya beda martabak manis dan terang bulan, apa jawaban anda? Hmm kalau sulit, bagaimana dengan martabak manis dan martabak bangka? Ketiga olahan terigu ini sering salah kaprah. Banyak masyarakat yang percaya bahwa tiga kudapan di atas adalah makanan yang sama. Resep martabak manis paling enak dan lezat itu martabak bangka, kemudian disusul dengan martabak manis bandung, martabak manis tegal, martabak manis jawa, martabak manis padang, bogasari, kalau di Denpasar Bali tidak ada martabak manis yang ada kue terang bulan.