Chicken Nugget Free Range (ayam kampung) Homemade.
Kamu dapat memasak Chicken Nugget Free Range (ayam kampung) Homemade menggunakan 8 bahan dan 3 Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu .
Bahan-Bahan Chicken Nugget Free Range (ayam kampung) Homemade
- Siapkan 200 gr , ayam kampung giling.
- Siapkan 3 siung , bawang putih halus.
- Siapkan 1 butir , telur ayam kampung.
- Siapkan 1 buah , wortel kecil (parut).
- Siapkan 1 sdm , sagu.
- Siapkan 1 sdm , terigu.
- Siapkan 2 keping , creaker (haluskan).
- Siapkan , Garam,kaldu jamur,gula dan lada.
Cara pembuatan Chicken Nugget Free Range (ayam kampung) Homemade
- Campur semua bahan..aduk rata..kukus..(me kukus pakai rice cooker)π π π .
- Siapkan tepung basah dan tepung roti... Potong nugget yg uda dikukus..lalu celup diadonan basah lalu balur di tepung roti..lakukan sampai habis..simpan nugget yg sudah jd di wadah kedap udara.. bisa difreezer ya.. minimal 1bulan msh awet... πππjika ingin lgs goreng..diamkan dl nugget yg sdh ditepung dikulkas krg lbh 10 menit agar tepung lengket dgn sempurna pas digoreng yaa... Silahkan dicoba πππ.
- Setelah dikulkas dan digoreng.ini enak mom kyk dijualπππ.