Bagaimana cara Memasak Lezat Nugget Ayam

Aneka Masakan Enak Asli Indonesia

Nugget Ayam.

Nugget Ayam Kamu dapat harus Nugget Ayam menggunakan 15 bahan dan 7 Langkah. Inilah cara kamu masak itu.

Bahan-Bahan Nugget Ayam

  1. Siapkan 250 gr , dada ayam.
  2. Siapkan 3 siung , bawang merah.
  3. Siapkan 2 siung , bawang putih.
  4. Siapkan 1 butir , telur.
  5. Siapkan 1 sdm , tepung tapioka.
  6. Siapkan 2 sdm , tepung terigu.
  7. Siapkan 1/2 sdt , garam.
  8. Siapkan 1/2 sdt , lada bubuk.
  9. Siapkan 1/2 sdt , kaldu bubuk.
  10. Siapkan 1/4 sdt , gula pasir (sesuai selera).
  11. Siapkan secukupnya , daun seledri dan daun bawang.
  12. Siapkan 1 buah , wortel, iris2 kecil2.
  13. Siapkan , Bahan pelapis.
  14. Siapkan 2 butir , telur.
  15. Siapkan secukupnya , tepung panir.

Cara pembuatan Nugget Ayam

  1. Giling ayam sampai halus, sisihkan, cincang bawang merah dan putih.
  2. Dalam baskom, masukan semua bahan nugget jadi satu, lalu aduk2 merata.
  3. Siapkan wadah, lapisi dgn plastik/ baking paper, tuang adonan lalu kukus sampai matang.
  4. Setelah matang, biarkan dingin, lalu potong2 sesuai selera.
  5. Siapkan kocokan telur dan tepung panir, ambil satu nugget celupkan ke tulur lalu guling2kan sambil sedikit di tekan ke tepung panir.
  6. Ulangi sekali lagi supaya lebih rapih ya.
  7. Ulangi sampai habis, tata dlm wadah, masukan ke dlm frizer 30-40 menit, supaya tepung panir menempel bagus, lalu siap untuk di goreng.