Nugget Ayam Daun Kelor.
Kamu dapat memasak Nugget Ayam Daun Kelor menggunakan 19 bahan dan 7 Langkah. Inilah cara kamu masak itu.
Bahan-Bahan Nugget Ayam Daun Kelor
- Siapkan 500 gr , ayam potong bisa ayam kampung bisa.
- Siapkan 150 gr , wortel.
- Siapkan 3 batang , daun sledri.
- Siapkan 2 batang , daun bawang.
- Siapkan 4 sdm , maizena.
- Siapkan 2 sdm , tepung terigu.
- Siapkan 4 butir , telur.
- Siapkan 50 gr , keju parut.
- Siapkan 100 gr , daun kelor yg sudah dipetik daunnya.
- Siapkan secukupnya , Bawang goreng.
- Siapkan , Minyak goreng.
- Siapkan , Bumbu halus :.
- Siapkan 11 , bawang putih.
- Siapkan 1 , peres sdm merica.
- Siapkan secukupnya , Garam.
- Siapkan , Bahan Pelapis:.
- Siapkan 100 , tepung terigu.
- Siapkan 200 gr , tepung panir.
- Siapkan 4 , telur kocok lepas.
Cara pembuatan Nugget Ayam Daun Kelor
- Ayam yg sudah dicuci bersih kukus kurleb 15 menit, angkat cincang halus daging ayam sisihkan.
- Cuci bersih wortel, iris lembut atau diparut, sisihkan.
- Cuci bersih dan potong daun sledri dan daun bawang, sisihkan.
- Campur jadi satu di baskom ayam cincang, wortel, keju parut, daun bawang, daun sledri, bawang goreng, maizena, tepung terigu, daun kelor, telur, bumbu halus, aduk rata sampai daun kelor layu, kemudian masukkan ke loyang yg sudah diolesi minyak, sisihkan.
- Siapkan panci atau dandang untuk mengukus, setelah mendidih masukan loyang kukus kurleb 15 menit, jng lupa tutup panci dibungkus serbet, angkat nugget biarkan dingin, lalu potong sesuai selera(kalau aku tak masukkan kulkas dl br dipotong jd 48).
- Siapkan bahan pelapis, gulingkan potongan nugget ke dlm tepung terigu, kemudian ke telur kocok, trs tepung panir, lakukkan sampai habis.
- Goreng nugget dengan api kecil sampai kuning kecoklatan, angkat bs disajikan denga mayones dan saos tomat atau saos pedas.